Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menyimpan Foto Dari Album Galeri Mobile Legends

Cara Menyimpan Foto Dari Album Galeri Mobile Legends


Pada artikel sebelumnya FanPedia telah membahas bagaimana Cara Menyimpan Foto Profil Mobil Legends, nah sekarang masih di menu yang sama yakni Profil namun bedanya disini kita akan membahasa mengenai Cara Mengambil Foto dari Galeri Mobile Legends. Biasanya kita sering menjumpai saat kita mengunjungi sebuah profil player seseorang kita akan dapat melihat galeri foto dari si player tersebut. Sebenarnya fitur galeri foto di Mobile Legends ini merupakan fitur yang termasuk baru.

Saat melihat galeri foto ml tersebut, mungkin kita ingin menyimpan dari foto tersebut, entah karena bagus foto tersebut, istimewa atau alasan apapun. Lantas bagaimana sih cara save album galeri ml foto tersebut. Nah, untuk dapat cara menyimpan album galeri ml, FanPedia telah merangkumnya berikut.

Cara Menyimpan Album Galeri ML

Cara Save Album ML Gunakan Screenshot

Untuk cara yang pertama adalah dengan melakukan screen shot pada foto di galeri tersebut, cara ini sangat simple dan mudah untuk dilakukan. Namun disini perlu diperhatikan bahwa bila kita meyimpan foto dengan cara menangkap layar ini, gambar yang dihasilkan kurang jelas dan memiliki resolusi yang kecil. Hal in disebabkan  kita hanya menscreenshot gambar tersebut, bukan file asli dari foto tersebut. Nah bila Anda masih belum puas dengan kualitas gambar yang diambil, bisa mengikuti tips berikutnya.


Hubungi Pemilik Akun

Cara ini tergolong lebih ribet ya, soalnya kita harus menghubungi si pemilik akun untuk meminta file foto tersebut. Kita dapat melakukannya dengan menambahkan ke daftar teman kemudian lanjut kita chat si pemilik tersebut. Bila si pemilik akun bersedia kita bisa meminta nomor WhatsApp atau dengan meminta si pemilik foto untuk mengunggahnya di platform media apapun untuk kita download.


Nah itu dia Cara Menyimpan Foto dari Galeri Mobile Legends, usahakan sebelum mengambil gambar tersebut kita sudah mendapat izin dari si pemilik gambar tersebut. Apalagi bila gambar tersebut memiliki hak cipta atau meamang gambar pribadi si pemilik. Semoga bermanfaat  bagi kita semua, FanPedia akan terus mengupdate postingan ini bila ada cara terbaru yang lebih baik. Jadi bookmark situs ini agar tidak ketinggalan artikel menarik lainnya.

2 komentar untuk "Cara Menyimpan Foto Dari Album Galeri Mobile Legends"

  1. Apakah tidak ada lagi cara yang mudah

    BalasHapus
    Balasan
    1. Untuk saat ini hanya cara diatas, FanPedia akan terus mengupdate bila terdapat cara terbaru. Untuk cara mudah bisa menggunakan screenshot

      Hapus