Cara Setting APN 3Data Internet Kartu 3
APN 3Data adalah apn yang diperkhususkan untuk pengguna kartu tri, dengan pindah ke apn 3data ini tujuannya agar dapat menikmati layanan internet menggunakan kartu tri. Terlebih lagi dengan bergabungnya provider tri dan Indosat ini menjadikan jangkauannya semakin luas.
Kartu Tri (3) merupakan salah satu jaringan operator yang masih beroperasi di Indonesia, operator satu ini banyak diminati pelanggan dikarenakan memiliki paket-paket dengan harga yang terjangkau. Baru-baru ini kartu 3 ini telah sepakat untuk merger dengan operatot Indosat, sehingga kini jaringan 3 akan semakin luas seiring dengan bergabungnya kedua peruasahaan besar tersebut.
APN 3Data
Cara Setting Internet APN 3Data
Untuk mengubah apn bawaan kartu tri/3 ke APN 3Data dapat dilakukan dengan beberapa langkah berikut.- Pertama, silakan masuk ke Pengaturan/Setting HP Anda.
- Pergi ke menu Kartu SIM & Jaringan seluler
- Pilih menu Nama Titik Akses/APN
- Ketuk ikon tambah
- Setelah itu Anda akan dihadapkan dengan menu form yang harus Anda isi, untuk kolom yang harus di isi hanya nama, apn, nama pengguna, dan kata sandi, sedangkan yang lain biarkan saja kosong. Untuk form yang harus diisi seperti berikut:
- Sehingga hasil akhirnya akan nampak seperti gambar berikut.
- Kemudian klik Save/Simpan
- Setelah semua berhasil, kemudian pilih kembali APN yang sebelumnya telah dibuat tadi.
Sekarang harusnya bila mengikuti sesuai instruksi, kini Anda telah berhasil mengganti ke APN 3Data. Itulah Cara Setting APN Internet 3 Dengan 3Data, semoga dapat membantu dan bermanfaat bagi semua.
Posting Komentar untuk "Cara Setting APN 3Data Internet Kartu 3"